Semua Koleksi
CRM
Cara Import update
Cara Import update

berikut merupakan cara import update

Rudi avatar
Ditulis oleh Rudi
Diperbarui lebih dari satu minggu yang lalu

Import update yang dimaksud disini adalah, ketika anda selaku user ingin meng update atau melakukan perubahan pada data yang banyak bisa melakukan dengan cara ini.

Dikarenakan CRM kita itu akan membaca dengan ID (karena ID itu unik) jadi sebagai acuan disini adalah ID (Leads ID, Org ID dll)

Berikut cara nya:

  1. Pilih Modul yang ingin dilakukan Import Update, kami gunakan Leads hanya sebagai contoh:


  2. Pastikan Field ID ini aktif sebelum export,

    Jika belum aktif bisa diikut caranya pada artikel berikut:
    https://support.barantum.com/id/articles/3401413-cara-customize-export

  3. Jika sudah aktif, download atau export data yang ingin dilakukan update nya dengan selected atau bisa all.


  4. Jika file nya sudah ter download, anda bisa buka Excel nya lalu lakukan pengeditan pada file tersebut.

  5. Anda bisa edit semua nya terkecuali ID, dikarenakan untuk update data sebelumnya CRM akan membaca menggunakan ID

  6. Jika sudah semua bisa lakukan Save (pada excel)

  7. Lalu anda bisa melakukan import kembali pada modul tersebut, lalu memilih dengan opsi Create new with one and update existing data.
    Jika anda belum paham cara import file, bisa diikuti pada cara dari artikel berikut:
    https://support.barantum.com/id/articles/5542474-import-data-pada-crmv5

Apakah pertanyaan Anda terjawab?